Jenis Porifera Yang Dimanfaatkan Sebagai Spons. Pengertian PoriferaCiri – Ciri PoriferaManfaat PoriferaStruktur Dan Fungsi TubuhSistem Organ PoriferaCara Hidup Dan HabitatKata Porifera berasal dari bahasa latin porus yang berarti lubang kecil atau pori dan ferre yang berarti mempunyai jadi Porifera dapat diartikan hewan yang memiliki pori pada struktur tubuhnya Sebagian besar hidupnya di laut dangkal sampai kedalaman 35 meter dan hanya satu suku yang hidup di air tawar yaitu Spongilidae Porifera adalah hewan air yang hidup di air laut hidupnya selalu melekat pada substrat (sesil) dan tidak dapat berpindah tempat secara bebas Tubuh porifera masih diorganisasi pada tingkat seluler artinya tersusun atas selsel yang cenderung bekerja secara mandiri Porifera dikenal juga sebagai hewan berpori Dibanding dengan protozoa susunan tubuh porifera lebih komplek Tubuh porifera tidak lagi terdiri atas satu sel malainkan telah tersusun atas banyak sel √ Sudah merupakan Metazoa (Metazoa tingkat rendah) (Metazoa = hewan bersel banyak) sebab walaupun tubuhnya sudah berdiri dari banyak sel tetapi jaringan tubuhnya masih sederhana karena 1 Belum mempunyai organ tubuh yang khusus 2 Belum mempunyai sistem saraf Yang menanggapi rangsang adalah selsel individual 3 Belum mempunyai saluran pencernaan makanan yang khususPencernaan makanan secara intra seluler (pencernaan makanan dalam sel) karena masih intraseluler maka disebut Parazoa √ Dinding tubuhnya berporipori (maka disebut Porifera) dan sudah mempunyai sistem canol √ Dinding tubuhnya terdiri dari 2 lapis antara lain 1 Lapisan luar = epidermis Tersusun dan dermaldermal epitelium 1 Lapisan dalam Tersusun dari Choanocyte = deretan sel leher masingmasing Choanocyle dilengkapi dengan Flogellum diantara 2 lapisan (lapisan dalam dan luar) terhadap zat antara berupa gelotin yang disebut Mesoglea atau Mesenchym √ Tubuh dilengkapi kerangka yang berupa Spiculaspicula yang be Habitat bagi banyak hewanDimanfaatkan sebagai alat penggosok ( mandicuci piring dan lainlain)Sebagai bahan obatobatan ( antibiotik antiviral ) obat kanker leukimiaSpons laut memiliki potensi bioaktif yang sangat besar Kelompok poriferaterdiri atas sekitar 10000 spesies dan kebanyakan hidupnya air laut dan air tawar Ciri khas porifera adalah memiliki lubang atau pori (spongosol) di seluruh bagian tubuhnya lubang tersebut berfungsi sebagai tempat masuknya air untuk sumber makanan dan oksigen Tubuh Poriferadisusun oleh sel berongga yang belum membentuk jaringan sejati oleh karena itu sering pula disebut hewan spons Kerangka tubuh filum ini disusun oleh serabutserabut halus dari zat kapur yang juga membentuk seperti spons (Spongin) Kebanyakan dari poriferamerupakan hewan hermafrodit yaitu memiliki dua alat kelamin jantan dan betina dalam satu tubuh Tempat masuknya poripori air pada porifera disebut ostinum sedangkan tempat keluarnya makanan dan air disebut oskulum Tubus Porifera dilapisi oleh dua lapisan jaringan (dipoblastik) yaitu lapisan luar (Ektodermis) dan lapisan dalam (Endodermis) Sistem Pernapasan Sistem pernapasan seperti yang telah kami jelaskan diatas porifera bernapas dengan memasukkan air melalui poripori ke dalam tubuhnya kemudian setelah air sampai ke songosol (rongga tubuh) akan terjadi pertukaran oksigen dengan karbondioksida dalam tubuh Proses pertukaran udara ini dilakukan oleh sel koanosit Sistem Reproduksi Sistem Reproduksi porifera dapat bereproduksi secara seksual maupun aseksual Secara seksual porifera akan membentuk ovum dan sperma yang dilakukan oleh sel koanosit kemudian terjadi fertilisasi karena bersifat hermafrodit (memiliki 2 kelamin) setiap individu dapat mengeluarkan sperma maupun ovum dan pertemuan sperma dan ovum terjadi di mesofil yang kemudian akan tumbuh menjadi larva dan dilepaskan ke perairan Reproduksi secara aseksual dilakukan dengan pembentukan tunas dan gemula dari Sistem Pencernaan Sistem Pencernaan seperti penjelasan sebelumnya pencernaan pada porifera juga dilakukan oleh sel koanosit Ketika air telah masuk ke rongga tubuh (spongosol) maka sel koanosit akan menyerap makanan dari air lalu makanan tersebut dicerna dan didistribusikan ke sel lain oleh sel amoebosit Umumnya porifera memkanan plankton Porifera Hidup Secara Heterotof Porifera hidup secara heterotof Makanannya adalah bakteri dan planktonMakanan yang masuk kedalam tubuhnya berbentuk cairan sehingga porifera disebut juga sebagai pemakan cairan Pencernaan dilakukan secara intraseluler di dalam koanosit dan amoebosit Habitat Porifera Umumnya di Laut Habitat porifera umumnya di laut mulai dari tepi pantai hingga laut dengan kedalaman 5 kmSekitar 150 jenis porifera hidup di ait tawar misalnya Haliciona dari kelas Demospongia Porifera yang Telah Dewasa Porifera yang telah dewasa tidak dapat berpindah tempat (sesil) hidupnya menempel pada batu atau benda lainya di dasar laut Karena porifera yang bercirikan tidak dapat berpindah tempat kadang porifera dianggap sebagai tumbuhan Demikian materi dari kami tentang Porifera Manfaat Ciri Tipe Saluran Struktur Fungsi Tubuh secara lengkap dan jelas semoga bermanfaat jangan lupa di share ya sobat MuridCoId.

Pengertian Porifera Ciri Struktur Bentuk Peranan Sistem jenis porifera yang dimanfaatkan sebagai spons
Pengertian Porifera Ciri Struktur Bentuk Peranan Sistem from gurupendidikan.co.id

Hewan porifera jenis ini umumnya dimanfaatkan sebagai bahan industry spon Contoh hewan porifera yang masuk kedalam kelas ini adalah Euspongia mollisima Hypospongia equine Haliclona Microsiona dan spongilla corteri.

Porifera : Pengertian, Ciri, Struktur, Organ, Klasifikasi, Contoh

Gambaran UmumStruktur TubuhKlasifikasiFungsi VitalEkologiPeran Porifera Dalam KehidupanReferensiWalaupun sangat berbeda spons termasuk kelompok binatang karena multiseluler heterotrof tidak punya dinding sel dan menghasilkan sel sperma Tapi tidak seperti hewan lainnya mereka tidak punya jaringan dan organ serta tidak punya kesimetrisan tubuh Mereka beradaptasi dengan bentuk tubuh yang memungkinkan air masuk lewat poripori dan zat makanan mengendap kemudian air keluar bersama limbah lewat oskulum di bagian atas mirip cerobong asap Spons memiliki rangka dalam dari spongin atau spikula Semua spons adalah makhluk air yang tidak berpindah tempat (sesil) Kebanyakan spons adalah spesies air laut dari zona pasang surut sampai kedalaman 8000 m ada juga yang tinggal di air tawar Kebanyakan spons memakan bakteri dan partikel makanan yang masuk bersama air lewat poripori mereka ada juga yang bekerjasama dengan mikroorganisme yang dapat berfotosintesis untuk mendapatkan makanan sisanya yang tinggal di daerah miskin makanan beradaptasi menjadi karnivora dan memakan krusta Pada dasarnya dinding tubuh porifera terdiri atas tiga lapisan yaitu a) Pinacocyteatau pina coder seperti epidermis berfungsi untuk melindungi tubuh bagian dalam Bagian sel pinacocyte dapat berkontraksi atau berkerut sehingga seluruh tubuh hewan dapat sedikit membesar atau mengecil b) Mesohyl atau mesoglea terdiri atas zat semacam agar (gelatinous protein matrix) mengandung bahan tulang dan sel amebocyte c) Choanocyte yang melapisi rongga atrium atau spongocoel Bentuk coanocyte agak lonjong ujung yang satu melekat pada mesohyl dan ujung yang lain berada di spongocoel serta dilengkapi sebuah flagellum yang dikelilingi kelepak dari fibril Getaran flagella pada lapisan choanocyte menghasilkan arus air di dalam spongocoel kearah osculum sedangakan fibril berfungsi sebagai alat penangkap makanan Berdasarkan system aliran air (bukan secara taksonomi) bentuk tubuh porifera dibagi menjadi tiga tipe yaitu Asconoid Syconoid dan Leuconoid Pada permukaan tubuh terdapat lubang Spons dapat dibagi berdasarkan struktur rangkanya 1 Calcarea Disebut juga spons kapur karakteristiknya adalah spikula yang terbuat dari kalsium karbonatdalam bentuk mineral kalsit dan aragonit 2 Hexactinellida Disebut juga spons kaca karakteristiknya adalah spikula yang tersusun dari silika (kaca) 3 Demospongiae 80% dari semua spons di dunia merupakan anggota kelas ini rangkanya terbuat spikula dan benang spongin 4 Homoscleromorpha Sebelumnya bagian dari Demospongiae tetapi barubaru ini diakui sebagai kelas tersendiri tidak ada perbedaan mendasar dengan demospongia tetapi hanya berbeda secara genetik Dalam berbagai buku pelajaran Sclerospongia (spons karang) masih dianggap sebagai kelas tersendiri karena karakteristiknya yang berbeda dengan spons lainnya yaitu memiliki rangka luar dari kalsium karbonat sehingga bentuknya mirip karang seperti namanya akan tetapi secara genetik Sclerospongia dapat dimasukkan dalam Calcarea atau Hexactinellida Pergerakan Spons muda dapat bergerak bebas (motil) tetapi spons dewasa adalah hewan yang sesil (tidak dapat berpindah tempat) akan tetapi beberapa spesies dapat bergerak sangat lambat dengan kecepatan 1–4 mm per hari karena walaupun spons tidak dapat berpindah tempat selnya dapat bergerak bebas Beberapa spesies dapat mengembangkempiskan tubuhnya dan ada juga yang dapat membukatutup oskulum dan ostiumnya Pernafasan Pencernaan dan Ekskresi Spons tidak punya sistem pernafasan pencernaan ekskresi dan sistem peredaran darah tetapi sistem tersebut digantikan oleh sistem aliran air Spons menyaring makanan dari air yang memasuki tubuh mereka Partikel lebih besar dari 50 mikrometer tidak dapat masuk ke ostium (poripori) dan dimakan oleh pinakosit dengan fagositosis Partikel lebih kecil masuk ke ostium dan ditangkap oleh pinakosit atau amebosit di dinding ostium partikel yang jauh lebih kecil seperti bakteri dapat melewatinya Pertahanan diri Beberapa spons dapat mengelupaskan spikulanya dan membentuk karpet tebal yang mampu mengusir Echinodermata yang mendekati dan memangsanyaMereka juga dapat memproduksi racun misalnya ageliferin yang dapat membunuh organisme sesil seperti briozoa atau tunikata yang dapat tumbuh di badan mereka Berkat pertahanan diri ini spons juga memiliki keuntungan dalam bersaing untuk mendapat tempat hidup karena organisme lain tidak dapat mendekat atau tumbuh didekatnya Beberapa spesies seperti spons a Habitat Spons dapat ditemukan diseluruh dunia dari daerah tropis sampai kutub Kebanyakan tinggal di air jernih dan tenang supaya partikel kotoran tidak menutupi poripori spons dan membuat mereka kesulitan untuk bernafas dan makan Spons tinggal baik di permukaan keras seperti bebatuan atau permukaan lembut seperti pasir Berbeda kelas berbeda pula habitatnya spons kapur tinggal di laut dangkal sedangkan spons kaca tinggal di laut dalam Demospongia dan Homoscleromorpha lebih bervariasi dari lau Predasi Serangga dalam kelompok Neuroptera dan Sisyridae merupakan predator bagi spons air tawar betina mereka bertelur di tumbuhan dekat air tawar sehingga larva mereka jatuh ke air ketika menetas larva yang menetas berenang mencari spons untuk dimangsa mereka menggunakan mulut panjangnya untuk menusuk dan menyerap cairan di dalam spons beberapa spesies menempel di permukaan luar ada juga yang masuk kedalam spons dan menjadikan rongga dalam spons sebagai tempat tinggal Larva yang tumbuh besar Kebanyaan spons memiliki kalsium karbonat atau spikula dari silika yang membuatnya terlalu kasar dan keras untuk digunakan tetapi beberapa jenis Porifera seperti Spongia dan Hippospongiadapat digunakan sebagai spons mandi karena rangkanya lunak dan penuh rongga Orang Eropa zaman dahulu menggunakan spons untuk berbagai hal seperti bagian dalam pelindung kepala penyaring air dan alat pembersih Akan tetapi pada pertengahan abad ke20 membuat spons hampir punah sehingga kegunaannya diganti dengan spons sintetis Rangka spons dapat digunakan sebagai hiasan Zat kimia yang dikeluarkannya memiliki potensi sebagai obat penyakit kanker dan penyakit lainnya Contohnya zat plakoridin A yang ditemukan pada spons plakortisdi Jepang dapat berguna sebagai sitotoksin bagi sel limfoma (kanker limpa) Selain hal itu ternyata porifera dapat mengembalikan kualitas air Hal ini dapat dibuktikan karena zatzat yang tidak berguna yang berada di sekitar porifera bisa tersedot melalui poripori da ^ a b Vacelet J Duport E (2004)^ a b c Suwignyo Sugiati 2005 Avertebrata Air Jilid 1Penebar Swadaya^ a b Bergquist P R (1998) “Porifera” In Anderson DT Invertebrate Zoology Oxford University Press Filum Porifera 1836Superkerajaan Kerajaan.

Filum Porifera Pengertian, Ciri, Struktur, Peran, Gambar, Contoh

Beberapa jenis Porifera dapat dimanfaatkan oleh manusia seperti Spongia dan Hippospongia dapat digunakan sebagai spons mandi Zat kimia yang dihasilkan dapat digunakan untuk pengobatan kanker Kelas Demospongiae yang hidup di laut dangkal juga dapat dimanfaatkan misalnya spons sebagai pembersih kaca.

Pengertian Porifera Ciri Struktur Bentuk Peranan Sistem

Porifera : Manfaat, Ciri, Tipe Saluran, Struktur, Fungsi

Porifera Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Filum Porifera Pustaka Porifera: Materi

Struktur Tubuh PoriferaCara Perkembang Biak PoriferaPencernaan MakananSistem Saluran AirRangka PoriferaReproduksiKlasifikasi Filum PoriferaHewan ini termasuk hewan multiseluler tetapi belum memiliki jaringan organ dan sistem organ Porifera memiliki ruang gastral sebagai kloaka Pada ruangan hewan ini dikelilingi oleh dinding yang ditembus oleh sejumlah saluran yang tersusun majemuk pada ruang gastral ini ujungnya terbuka yang disebut dengan oskulum Air masuk kedalam tubuhnya melalui lubang atau poripori di permukaan tubuhnya Dapat dikatakan bahwa tubuhnya yang berporipori tersebut berfungsi untuk menangkap makanannya Kemudian makan dicerna dan diedarkan ke seluruh tubuh oleh sel amuboid struktur tubuh Porifera bersifat diplpblastis karena terdiri atas dua lapisan sel tunas Pada laipasan luar yang tersusun dari pinakosit dan mesoglea mengandung sel amuboid dan lapisan dalam yang tersusun dari koanosit Di dalam mesoglea terdapat bermacammacam sel antara lain sebagai berikut 1 Amoeboid sel yang berfungsi mengedarkan zatzat makanan 2 Skleroblas sel yang berfungsi membentuk spikula 3 Porosit sel yang Porifera ( Hewan Berpori ) dapat berkembang bisa dengan secara vegetatif dan generatif 1 Secara vegetatif yaitu perkembangbiakan yang dilakukan dengan membentuk kuncup dalam koloni Kuncup muncul dari pangkal kaki porifera kuncup makin mebesar sehingga jika terbentuk beberapa kuncup akan membentuk sebuah koloni Selain itu potongan tubuhnya yang terlepas akan mudah tumbuh menjadi porifera baru Porifera air tawar dapat berkembang dengan gemmula atau terbungkusnya selsel koanosit dengan kuat dan tebal Keadaan yang demikian merupakan bentuk pertahanan porifera terhadap kekeringan Bila air telah cukup akan tumbuh lagi menjadi porifera baru 2 Secara generatif dilakukan dengan pembuahan antar ovum dan spermatozoid Porifera termasuk hewan yang hermafrodit ( berkelamin ganda ) hasil pembuahan berupa zigot yang akan berkembang menjadi larva bersilia Karena bersilia larva dapat bergerak bebas dan akhirnya akan menempel pada tempat tertentu dan kemudian tumbuh menjadi porifera bar Makanan porifera berupa plankton atau bahan organik yang masuk bersama aliran air melewati pori Porifera tidak memiliki sistem saluran pencernaan makanan Sistem pencernaannya berlangsung secara intraseluler Makanan masuk ke dalam sel leher (koanosit) Di dalam sel tersebut berlangsung proses pencernaan makanan Selanjutnya zat makanan diedarkan oleh selsel amoeboid ke seluruh tubuh Porifera memiliki sistem saluran air mulai dari pori tubuh dan berakhir pada lubang keluar yang disebut oskulum Saluran air tersebut berfungsi sebagai alat untuk melewatkan bahan makanan dari luar ke dalam tubuh dan zatzat sisa metabolism ke luar tubuh Ada beberapa tipe sistem saluran air pada porifera yaitu sebagai berikut 1 Tipe askon Merupakan tipe paling sederhana dan bentuknya seperti jambangan bunga Air yang masuk melalui pori atau ostium bergerak melewati saluran menuju rongga tubuh (spongosol) Selanjutnya air keluar melalui oskulum Tipe ini dijumpai pada Leucosolenia 1 Tipe sikon Pada tipe ini ostiumnya dihubungkan dengan saluran air yang bercabangcabang ke ronggarongga sel koanosit Selanjutnya sel bergerak menuju spongosol dan akhirnya keluar melalui oskulum Tipe ini dijumpai pada Scypha 1 Tipe leukon (ragon) Merupakan tipe saluran air yang paling kompleks Air masuk melalui ostium menuju ke ronggarongga bulat yang saling berhubungan Air dari rongga me Tubuh porifera memiliki bahan pembentuk kerangka (spikula) Bahan rangka tersebut ada bermacammacam Berikut ini beberapa kelompok porifera berdasarkan bahan rangka tubuhnya 1 Porifera lunak Memiliki kerangka tubuh yang tersusun dari bahan spongin Jika porifera mati bagian tubuhnya dapat digunakan sebagai alat penggosok tubuh pada waktu mandi dan penggosok alatalat rumah tangga Bahan tersebut biasanya disebut sponsa 1 Porifera kapur Memilki kerangka tubuh yang tersusun dari zat kapur (CaCo3) 1 Porifera silikat Memilki kerangka tubuh yang tersusun dari bahan kristal silikat (H2Si3O7) Porifera dapat melakukan reproduksi secara vegetatif dan generative Reproduksi secara vegetatif atau aseksual dilakukan dengan membentuk kuncup atau budding Kuncup akan memisahkan diri dari tubuh induknya dan tumbuh menjadi individu baru Selain itu ada juga yang menempel pada tubuh induknya sehingga tampak seperti koloni porifera Reproduksi secara aseksual terjadi dengan pembentukan tunas dan gemmule Gemmule disebut juga tunas internal Gemmule dihasilkan menjelang musim dingin di dalam tubuh porifera yang hidup di air tawar Reproduksi secara generatif atau seksual berlangsung melalui pertemuan ovum dan spermatozoid kedua sel gamet tersebut berkembang dari sel arkeosit Pembuahan ovum oleh spermatozoid terjadi di daerah mesoglea dan membentuk zigot Zigot akan tumbuh membentuk larva yang bersilia yang dinamakan amfiblastula Selanjutnya larva tersebut akan keluar dari tubuhnya melalui oskulum berenang mencari lingkungan yang sesuai dan tumbuh menjadi porifera dewasa Baca Berdasarkan bahan pembentuk rangka tubuh atau spikulanya porifera dapat dibedakan menjadi tiga kelas yaitu sebagai berikut 1 Kelas Calcarea Calcarea (dalam latin calcare = kapur) atau Calcispongiae (dalam latin calci = kapur spongia= spons) Anggota kelas ini biasa hidup di daerah pantai yang dangkal bentuk tubuhnya sederhana Kerangka tubuh kelas Calcarea berupa spikula seperti duriduri kecil dari Kalsium Karbonat Tubuhnya kebanyakan berwarna pucat dengan bentuk sepeti vas bunga dompet kendi atau silinder Tinggi tubuh kurang dari 10 cm Semua anggotanya memiliki kerangka tubuh yang terbuat dari bahan CaCo3 denagn koanosit yang besar Contohnya Leucosolnia Clatharina Grantia Sycon dan Scypha 1 Kelas Hexactinellida Hexactinellida (dalam bahasa yunani hexa = enam) atau Hyalospongiae (dalam bahasa yunani hyalo = kaca atau transparan spongia= spons) memiliki spikula yang tersusun dari silika Hidup soliter di laut pada kedalaman 2001000 m sistem saluran air tip.